INDUSTRI di Jawa Barat Perlu Penangan Serius, Acuviarta : Produk Impor Manufaktur Serbu Pasar Lokal

- 28 Juni 2024, 09:00 WIB
Impor produk manufaktur serbu pasar lokal Jawa Barat, Industri manufaktur Jabar harus segera mendapat penanganan.
Impor produk manufaktur serbu pasar lokal Jawa Barat, Industri manufaktur Jabar harus segera mendapat penanganan. /Antara//Raisan Al Farisi/

2.disusul bagian dari alas kaki

3.beras

4.barang lain dari plastik

5.tempat duduk/sofa

6.perabotan rumah lainnya

7.pisau cukur

8.crustasea (udang dan sejenisnya),

9.kasur dan sejenisnya serta banyak lagi lainya.

Beberapa produk impor barang konsumsi tersebut juga merupakan barang yang sama dengan hasil industri manufaktur di Jabar, maka untuk itu harus diperhatikan bagaimana kondisi industri manufaktur di Jawa Baratr yang juga memproduksi barang yang sejenis dengan barang konsumsi impor tersebut.

Segera Evaluasi Impor TPT

Acuviarta juga menyoroti  impor tekstil dan produk tekstil  (TPT) yang impornya sebagian besar tidak tercatat dalam impor TPT Jabar karena dibongkar muat di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya dan Tanjung Priok Jakarta.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah