WJIS 2024: Pemprov Jabar Tawarkan Investasi Rp 32 Triliun di Kawasan Rebana, Ini Daftar Proyeknya

- 18 September 2024, 09:00 WIB
Pemprov Jabar tawarkan sejumlah proyek di kawasan Rebana senilai Rp 32 triliun di ajang WJIS 2024.
Pemprov Jabar tawarkan sejumlah proyek di kawasan Rebana senilai Rp 32 triliun di ajang WJIS 2024. /mediatataruang.com/

4.Kertajati Aircraft Maintenance

Proyek ini berada di kawasan Bandara Kertajati Majalengka dengan nilai investasi Rp 2,55 triliun,

5.Kawasan Komersial Kertajati

Proyek senilai Rp 1,5 triliun ini juga berada di kawasan sekitar Bandara Kertajati Majalengka.

6.e-Commerce hub Kertajati

Proyek ini juga berada di sekitar kawasan Bandara Kertajati Majalengka dengan nilai investasi  Rp 1,31 triliun)

7.Infrastruktur utama aerocity Kertajati  senilai Rp 1,2 triliun

8.Kluster Hub Logistik Kertajati senilai Rp 9,1 triliun

9.Kluster Grand Kertajati Aerocity senilai Rp 5,5 triliun

Baca Juga: KAWASAN Rebana Metropolitan Jadi Pusat Ekosistem Mobil Listrik Dunia, BYD dan Vinfast Bangun Pabrik di Subang

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: BP Rebana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub