OPPO A3x, Smartphone (HP) Tahan Banting dengan Harga Terjangkau, Kagak Masalah Kena Benturan, Debu, dan Air

- 24 Agustus 2024, 12:00 WIB
Smartphone (HP) OPPO A3x murah meriah dan tangguh ini ditenagai oleh chipset Snapdragon 680, jadi mampu menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar.
Smartphone (HP) OPPO A3x murah meriah dan tangguh ini ditenagai oleh chipset Snapdragon 680, jadi mampu menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar. /Tangkapan layar /Moh. Asri


JABAR INSIGHT
– Anda sedang mencari dan pilih-pilih smartphone (HP) yang tahan banting tapi harganya ramah di dompet (murah) ? Kayaknya OPPO A3x merupakan pilihan yang tepat bagi anda.

Betapa tidak, dengan desain yang kokoh dan fitur-fitur yang cukup lengkap, smartphone (HP) OPPO A3x ini menjadi pilihan yang menarik bagi pengguna yang mencari smartphone dengan daya tahan tinggi.

Tak hanya itu, smartphone (HP) OPPO A3x ini juga hadir sebagai salah satu opsi menarik di kelas smartphone entry level, dengan harga yang murah meriah.

Dan, dengan desain yang kokoh, performa yang cukup baik, serta baterai yang tahan lama membuat smartphone (HP) OPPO A3x menjadi salah satu ponsel yang banyak dicari.

Baca Juga: OPPO Reno 12 Pro 5G, Smartphone (HP) Elegan dengan Performa Kencang, Lancar Banget Meski Bermain Game Berat

Nah, untuk mengetahui berbagai keunggulannya, Jabar Insight mencoba merangkum dari berbagai sumber, mengenai spesifikasi, fitur, dan keunggulan dari OPPO A3x.

Tahan banting

Salah satu keunggulan utama dari smartphone (HP) OPPO A3x adalah ketahanannya.

Malahan smartphone (HP) OPPO A3x ini telah mengantongi sertifikasi militer MIL-STD 810H, yang menjamin ketahanan terhadap benturan, debu, dan air.

Dan, desainnya yang kokoh serta material berkualitas tinggi juga turut memperkuat kesan tangguh dari smartphone (HP) OPPO A3x ini.

Baca Juga: OPPO A38, Smartphone (HP) Murah Meriah dengan Fitur dan Warna Menarik, Masih Okay untuk Bermain Game Ringan

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber, OPPO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub