MANTAP! QRIS Mudahkan Masyarakat Bertransakasi Keuangan, Cepat, Mudah dan Praktis

- 5 Agustus 2024, 06:00 WIB
Sekretaris Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika Kominfo I Nyoman Adhiarna dalam kegiatan Festival Ekonomi Keuangan Digital dan Karya Kreatif Indonesia, di JCC, Senayan, Jakarta, Sabtu 3 Agustus 2024.
Sekretaris Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika Kominfo I Nyoman Adhiarna dalam kegiatan Festival Ekonomi Keuangan Digital dan Karya Kreatif Indonesia, di JCC, Senayan, Jakarta, Sabtu 3 Agustus 2024. /ANTARA/Chairul Rohman./

Sementara itu, Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Doni Primanto Joewono menjelaskan bahwa penggunaan teknologi digital keuangan QRIS menunjukkan tren yang begitu positif.

“Yang membanggakan ini, QRIS naik hingga 200 persen dan sudah digunakan sebanyak 59 juta pengguna dan 30 juta merchant (pedagang). Peran digital ini menopang ekonomi kita karena didukung preferensi masyarakat digital dan generasi muda kita yang berwawasan digital,” tutur Doni.

Melihat tanggapan positif pembayaran digital, Doni meminta pihak-pihak yang terlibat untuk melindungi masyarakat agar merasa aman dan nyaman dalam memanfaatkan digitalisasi keuangan.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub