KHAWATIR Kesetrum Tagihan Listrik yang Besar, Inilah Tips Menghemat Pengeluaran Biaya Listrik di Rumah

- 18 Juni 2024, 17:00 WIB
Khawatir kesetrum tagihan listrik, inilah tips menghemat listrik untuk menekan biaya listrik.
Khawatir kesetrum tagihan listrik, inilah tips menghemat listrik untuk menekan biaya listrik. /pln.go.id/

JABARINSIGHT – Dalam kondisi ekonomi yang cukup berat dengan daya beli masyarakatnya yag belum normal, mau tidak mau masalah keuangan keluarga harus benar-benar diatur sedemikian rupa termasuk untuk pengeluaran biay listrik yang kian hari semakin besar karena pemakaian KWH listrik yang juga makin besar.

Dalam kondisi ekonomi yang belum baik dan khawatir kesetrum karena tagihan listrik yang besar, alangkah bijaknya jika mulai melakukan penghamatan atas pengeluaran biaya listrik. Tanpa kita sadari, terkadang apa yang dilakukan di rumah ternyata bisa menyedot listrik yang cukup besar.

Baca Juga: BIAYA Pendidikan di Indonesia Makin Mahal, Inilah Tips Mempersiapkan Dana Pendidikan Anak

Kementerian ESDM dalam sebuah rapat dengar pendapat dengan DPR RI mengatakan bahwa konsumsi listrik di tahun 2024 mencapai 1.408 kWH per kapita. Padahal pada tahun 2019 konsumsinya baru 1.084 kWH per kapita.

Mengapa Perlu Menghemat Listrik?

Menghemat listrik tak hanya menyelamatkan dari sisi keuangan, tetapi juga memberikan dampak yang penting dari sisi lingkungan dan kesehatan.

Ada beberapa dampak yang dihasilkan dengan melakukan penghematan listrik di antaranya adalah :

1.Penghematan Biaya

2.Lingkungan yang Lebih Bersih

3.Kesehatan Lingkungan

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah