Cari HP Rp1 Jutaan dengan Spek Gahar? Ini 10 HP China yang Bisa Dipilih, Ada Xiaomi, Oppo dan Vivo

- 10 Juli 2024, 10:00 WIB
 Foto ilustrasi HP China dengan harga terjangkau Rp1 Jutaan namun kualitasnya gahar tak kalah dengan HP mahal.
Foto ilustrasi HP China dengan harga terjangkau Rp1 Jutaan namun kualitasnya gahar tak kalah dengan HP mahal. /Oppo/

Layar: IPS LCD, 6.53 inches, 720 x 1600 pixels
Chipset: MediaTek Helio G25 (12 nm)
GPU: PowerVR GE8320
Memori Internal: 32/64GB 3GB RAM
Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP
Kamera Depan: 5 MP
OS: Android 11
Baterai: 5000 mAh

Harga: Rp1,4 jutaan di Shopee, Tokopedia, Lazada

2. Vivo Y15s

Vivo Y15s menggunakan chipset Helio P35. Meskipun bukan yang tercepat dari segi performa, Vivo sudah memberikan fitur Extended RAM 0,5GB yang cukup bisa meningkatkan performa.

Dengan dukungan baterai berdaya 5000 mAh, kamu bisa mengandalkan HP ini untuk berbagai aktifitas seharian, mulai dari browsing, sosial media, dan masih banyak lagi.

Spek Vivo Y15s

Layar: IPS LCD 6.51 inches, 720 x 1600 pixels
Chipset: Mediatek Helio P35 (12nm)
GPU: PowerVR GE8320
Memori Internal: 32GB 3GB RAM
Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP
Kamera Depan: 8 MP
OS: Android 11 (Go edition)
Baterai: 5000 mAh

Harga: Rp1,7 Jutaan di Shopee, Tokopedia, Lazada

Baca Juga: Long Weekend ke Pangandaran? Ini Rekomendasi 24 Hotel Tarif Rp100 Ribuan-Rp500 Ribu Per Malam

Baca Juga: Inilah 3 Cara Melakukan Screenshot di Ponsel Oppo, Mudah Gak Pake Ribet!

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub