Menparekraf Sandiaga Uno Tantang UMKM Kreatif dan Berinovasi dengan Cara Ini

- 23 Juni 2024, 09:30 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno dalam Workshop Peningkatan Inovasi dan Kewirausahaan Kabupaten/ Kota Kreatif (KaTa Kreatif) di Kediri, Jawa Timur, Sabtu 22 Juni 2024 malam.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno dalam Workshop Peningkatan Inovasi dan Kewirausahaan Kabupaten/ Kota Kreatif (KaTa Kreatif) di Kediri, Jawa Timur, Sabtu 22 Juni 2024 malam. /ANTARA/Asmaul/

Baca Juga: REVIEW Toyota Rush GR Sport Terbaru, Makin Menawan dan Gahar, Ini Harganya

"Dengan demikian, ekosistem semakin kuat, roda perekonomian bergerak, lapangan kerja tercipta. Ekonomi kreatif menjadi tulang punggung perekonomian daerah," kata dia.

Sementara itu, Penjabat Wali Kota Kediri Zanariah yang juga hadir di lokasi tersebut mengatakan bahwa dukungan pemerintah termasuk dari pusat untuk pengembangan UMKM sangat dibutuhkan.

Di Kediri, kata dia, ada beberapa komoditas yang sudah ekspor termasuk ikan cupang. Namun, dia berharap akan semakin banyak usaha kreatif lainnya yang bisa menembus pasar nasional bahkan internasional.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Antara


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah