Sepeda Motor Listrik Terbaik di Indonesia, Ini Rekomendasi Harga, Performa, dan Merk, Buruan Beli Sob

- 20 Juni 2024, 12:00 WIB
Sepeda motor listrik Polytron Fox S.
Sepeda motor listrik Polytron Fox S. /Dok. polytron.co.id/

Performa jarak tempuh 65 km, kecepatan maksimal 65 km/jam

Merk Selis merupakan salah satu pelopor kendaraan listrik di Indonesia. Selis E-Max menawarkan desain yang klasik dan harga yang terjangkau.

Gimana sob, apakah sudah bulat beralih ke sepeda motor listrik ?

Nah, sebelum membeli sepeda motor listrik tak ada salahnya mempertimbangkan beberapa hal ini ;

1.Jarak tempuh

Pertimbangkan jarak tempuh yang anda butuhkan setiap hari. Pilihlah sepeda motor listrik dengan jarak tempuh yang sesuai dengan kebutuhan anda.

2.Kecepatan

Pertimbangkan kecepatan yang anda inginkan. Jika anda sering bepergian di jalan raya, pilihlah sepeda motor listrik dengan kecepatan yang tinggi.

Baca Juga: SALDO DANA Gratis Rp 4,2 Juta Segera Dibuka, Inilah Cara Menautkan DANA ke Kartu Prakerja Gelombang 70

3.Harga

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah