Ada Sentuhan AI pada Samsung Galaxy A35 dan A55, Cari Informasi Makin Mudah, Cek Spek dan Harga di Sini

- 29 Agustus 2024, 12:00 WIB
MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia Ricky Bunardi saat konferensi pers di kawasan Cipete, Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2024. Ia menyebutkan adanya sentuhan teknologi AI berupa fitur Circle to Search pada ponsel Samsung seri Galaxy A55 dan A35.
MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia Ricky Bunardi saat konferensi pers di kawasan Cipete, Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2024. Ia menyebutkan adanya sentuhan teknologi AI berupa fitur Circle to Search pada ponsel Samsung seri Galaxy A55 dan A35. /ANTARA/ Putri Hanifa/

Kamera Depan: Kamera depan beresolusi tinggi untuk hasil selfie yang jernih dan detail.

Baterai Tahan Lama

Kapasitas Baterai: Dukung oleh baterai berkapasitas 5000mAh yang diklaim mampu bertahan seharian penuh dalam penggunaan normal.

Pengisian Cepat: Mendukung pengisian cepat 25W untuk mengisi daya baterai dengan lebih cepat.

Fitur Tambahan

Konektivitas: Mendukung jaringan 5G, Wi-Fi, Bluetooth, dan NFC.

Sensor: Dilengkapi berbagai sensor seperti sensor sidik jari dalam layar, accelerometer, gyro, dan kompas.

Audio: Menawarkan kualitas audio yang baik dengan dukungan Dolby Atmos.

Baca Juga: Program Makan Bergizi Gratis Ternyata Bukan Cuma Buat Siswa, Simak Penjelasan Menkeu Sri Mulyani Tanggapi DPR

Harga Samsung Galaxy A35 dan A55 

Untuk mendapatkan informasi harga Samsung Galaxy A35 dan A55 yang paling akurat dan terkini, Anda bisa mencek laman resmi Samsung Indonesia, toko online di berbagai platform belanja online, atau langsung mendatangi toko elektronik.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub