Handphone (HP) Terbaik untuk Anak SD (Sekolah Dasar) di Tahun 2024, Ini Rekomendasi Merk, Performa, dan Harga

- 26 Juni 2024, 11:00 WIB
Memberikan handphone (HP) untuk anak yang masih duduk di bangku SD memang sebuah keputusan penting dan kadang membingungkan.
Memberikan handphone (HP) untuk anak yang masih duduk di bangku SD memang sebuah keputusan penting dan kadang membingungkan. /tangkap layar YouTube Legawa Gadget/

5.Advan V6 Plus

  • Fitur Edukasi

Dilengkapi aplikasi I-Kids dengan konten edukasi dan kontrol orang tua.

  • Keamanan

Fitur Face Unlock untuk menjaga keamanan data anak.

  • Performa

Chipset Unisoc SC9863A dan RAM 3GB mampu menjalankan aplikasi edukasi dasar dengan cukup lancar.

  • Harga

Rp 800 Ribuan (per Juni 2024)

Baca Juga: WOW! Keramik Plered Purwakarta Sudah Mendunia, Penetrasi Pasar Nasional Terus Ditingkatkan

Dan, ini beberapa tips bagi orang tua sebelum membelikan HP untuk anak yang masih duduk di bangku SD :

  • Pertimbangkan usia dan kebutuhan anak

Pilihlah HP dengan fitur edukasi dan kontrol orang tua yang sesuai dengan usia dan kebutuhan anak.

  • Perhatikan spesifikasi

Pilihlah HP dengan performa yang cukup mumpuni untuk menjalankan aplikasi edukasi dan game yang diinginkan anak.

  • Tetapkan batasan

Aturlah batas waktu penggunaan layar dan jenis aplikasi yang boleh diakses anak.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah