UPDATE Tol Getaci :110 Warga Desa Tangsimekar Siap-Siap Jadi Jutawan pada Pekan Depan, 20 Desa Tunggu Giliran

Penulis: Dendi Sundayana
Editor: Tim Jabar Insight
Ilustrasi jalan tol. Pembebasanan lahan Tol Getaci berlanjut, Pekan depan 110 warga Desa Tangsimekar jadi jutawan.
Ilustrasi jalan tol. Pembebasanan lahan Tol Getaci berlanjut, Pekan depan 110 warga Desa Tangsimekar jadi jutawan. /bpjt.pu.go.id/

Adapun daftar desanya adalah :

Kabupaten Bandung

Kecamatan Paseh :

  • Desa Cipedes, seluas 7,85 Ha

Kecamatan Solokanjeruk :

  • Desa Cibodas 10,08 ha

Kecamatan Cikancung :

  • Desa Ciluluk, 20,63 Ha
  • Desa Cikancung, 15,53 Ha
  • Desa Cihanyir, 8,47 Ha
  • Desa Mandalasari 3,27 Ha

Kecamatan Cicalengka :

  • Desa Narawita, 9,96 Ha

Kecamatan  Nagreg :

  • Desa Ciherang, 23,08 Ha
  • Desa Ganjar Sabar, 13,79 Ha
  • Desa Bojong, 66,85 Ha
  • Desa Citaman, 2,03 Ha
  • Desa Nagreg, 0,41 Ha

Baca Juga: Di Tangerang Raup Rp 18,8 Triliun, Surabaya Rp 1 Trliun, Berapakah Penjualan Mobil di GIIAS Bandung 2024?

Kabupaten Garut

Kecamatan  Kadungora :

  • Desa Karangtengah, 41,28 Ha

Kecamatan Leles :

  • Desa Cangkuang, 25,07 Ha
  • Desa Margaluyu, 4,34 Ha
  • Desa Sukarame, 35,19 Ha

Kecamatan Leuwigoong :

  • Desa Margaluyu, 22,57 Ha

Kecamatan Banyuresmi :

Halaman:

Sumber: YouTube Nirwati Channel, Kantor Pertanahan Kabupaten Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub