Agrowisata PTPN I Regional 2 Berkembang Pesat, Hasil Semangat Perjuangan

- 28 Agustus 2024, 13:00 WIB
Suasana agrowisata PTPN I Regional 2 di perkebunan teh Gunun Mas, Puncak, Bogor.
Suasana agrowisata PTPN I Regional 2 di perkebunan teh Gunun Mas, Puncak, Bogor. /dok Bagian Agrowisata PTPN I Regional 2

Setiap destinasi agrowisata di bawah N1 Reg 2 dirancang untuk memberikan kenyamanan maksimal bagi para pengunjung, mulai dari fasilitas rekreasi hingga pengalaman kuliner di Bosscha Space Tea and Resto di Dago, Bandung, yang menawarkan aneka teh artisan dan kuliner Nusantara dengan konsep heritage Bosscha yang klasik.

Baca Juga: Petualangan di Agrowisata Gunung Mas Bogor : ATV dan Can Am, Kendaraan Favorit

Personel Agrowisata PTPN I Regional 2 melakukan perencanaan dan evaluasi.
Personel Agrowisata PTPN I Regional 2 melakukan perencanaan dan evaluasi. dok Bagian Agrowisata PTPN I Regional 2

Komitmen dan Dedikasi Tanpa Henti

Keberhasilan ini diraih berkat komitmen dan dedikasi tanpa henti dari para pekerja agrowisata. Seperti yang disampaikan oleh Reza PDP, manajer Agrowisata PTPN I Regional 2,

"Kami selalu berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik dan menciptakan pengalaman yang berkesan bagi setiap tamu. Inovasi dan peningkatan kualitas adalah prioritas utama kami."

Sejalan dengan semangat kemerdekaan Indonesia, Agrowisata PTPN I Regional 2 terus bertransformasi menuju masa depan yang lebih cerah.

“Ciptakan Kenangan Tak Terlupakan Bersama Kami”, adalah tagline agrowisata untuk terus menjaga kualitas dan menghadirkan inovasi baru, serta siap untuk terus menjadi destinasi wisata unggulan di Indonesia.***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub