PERSAINGAN Samsung vs iPhone Juga Terjadi di Pasar di 2024, Namun di Indonesia OPPO Rajanya

- 13 Juli 2024, 10:00 WIB
Data penjualan HP di pasar global 2024, pertarungan Samsung vs Apple.
Data penjualan HP di pasar global 2024, pertarungan Samsung vs Apple. /International Brand Equity/

Apple merosot ke posisi kedua, mengirimkan 48,7 juta unit, karena mengalami penurunan dua digit di tengah hambatan di pasar intinya.

Sementara itu dengan kondisi investasi yang membaik di awal 2024, mendorong kinerja pabrikan HP. Vendor seperti Xiaomi dan TRANSSION mengalami pertumbuhan yang sangat tinggi masing-masing sebesar 33% dan 86%, didorong oleh pengiriman yang kuat dari model-model terbaru mereka ke pasar Timur Tengah, Afrika, dan Amerika Latin.

Adapun data penjualan Kuartal 1 2024 :

1.Samsung : 60 juta unit  (20%)

2.Apple : 48,7 juta unit (16%)

3.Xiaomi : 40,7 juta unit (14%)

4.Transission : 28,6 juta unit (10%)

5.OPPO : 25 juta unit (8%)

Namun jika melihat data penjualan terbaru Juni 2024 berdasarkan laporan Counter Point Research, pada data penjualan erakhir Juni 2024, Apple kembali di posisi teratas penjualan secara global di bulan tersebut.

Baca Juga: iPhone 16 : Kapan Dirilis dan Kapan Pemesanan Dibuka? Cek Peningkatan Spesifikasi yang Disematkannya

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Canalys Indonesia, StatCounter Global Stats


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub